GAMBARAN DUKUNGAN KELUARGA DALAM KEPATUHAN MINUM OBAT PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS CAWAS II

NOVIAWATI, PUPUT, 1802115 (2021) GAMBARAN DUKUNGAN KELUARGA DALAM KEPATUHAN MINUM OBAT PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS CAWAS II. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (72kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (46kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (85kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (289kB)

Abstract

Latar belakang : Hipertensi merupakan peningkatan tekanan darah ≥140/90. Prevalensi Pada tahun 2018, di Kabupaten Klaten penyakit hipertensi mencapai 53.362 orang, serta terdapat 47% penderita yang bisa tertangani oleh pemerintah. Dukungan keluarga untuk pasien sangatlah penting guna untuk mendorong dalam memodifikasi kepatuhan. Sebab dukungan keluarga adalah salah satu unsur yang tidak dapat dihiraukan. Keluarga sangat mempunyai fungsi sangat penting dalam mempertahankan atau melawan terjadinya penyakit lain hipertensi di rumah dan pengawasan. Tujuan : Penelitian ini dilakukan untuk Mendiskripsikan gambaran dukungan keluarga dalam kepatuhan minum obat penderita hipertensi di Puskesmas Cawas II. Metode : Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah purposive sampling. Instrumen penelitian yang digunakan dalam adalah tentang dukungan keluarga yang meliputi dukungan emosional, dukungan informasional, dukungan instrumental dan dukungan penghargaan. Analisa data yang digunakan yaitu analisa univariat. Kuesioner yang digunakan adalah kuesioner dukungan keluarga. Hasil : Hasil penelitian menunjukkan dari 73 orang dalam penelitian ini didapatkan dukungan keluarga yang baik hanya 6 (8,2%) responden, sedangkan dengan dukungan keluarga yang cukup terdapat 23 (31,5%) responden, dan dengan dukungan keluarga yang kurang sebanyak 44 (60,3%) responden. Kesimpulan : Dapat disimpulkan dari hasil penelitian gambaran dukungan keluarga dalam kepatuhan minum obat penderita hipertensi di Puskesmas Cawas II, hasil tertinggi responden menunjukkan dukungan keluarga kurang sebanyak 44 responden (60,3%). Kata Kunci : Dukungan Keluarga, Kepatuhan Minum Obat, Hipertensi

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Dukungan Keluarga, Kepatuhan Minum Obat, Hipertensi
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 24 Dec 2021 06:38
Last Modified: 24 Dec 2021 06:38
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/2038

Actions (login required)

View Item View Item