HUBUNGAN PENGETAHUAN TERHADAP KESIAPSIAGAAN BENCANA GEMPA BUMI PADA SISWA SMK 1 GANTIWARNO

PARANTI, LUTFIYANTI EKA, 1901031 (2023) HUBUNGAN PENGETAHUAN TERHADAP KESIAPSIAGAAN BENCANA GEMPA BUMI PADA SISWA SMK 1 GANTIWARNO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (109kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (64kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (39kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (116kB)

Abstract

Pentingnya pengetahuan kesiapsiagaan bencana dapat dilakukan sejak dini melalui program siaga bencana disekolah supaya anak – anak khsusnya remaja dapat mengetahui bagaimana ara menyelamatkan diri saat terjadi benana. SMK N 1 Gantiwarno pernah terkena bencana gempa bumi tektonik tahun 2006 berkekuatan 5,9 skla richter sehingga proses belajar mengajar di kelas terganggu akibat terjadinya gempa bumi. Di sekolahan sendiri sangat jarang dilakukan sosialisasi ataupun simulasi mengenai kesiapsiagaan bencana. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan Terhadap Kesiapsiagaan Bencana Gempa Bumi Pada Siswa SMK N 1 Gantiwarno. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah semua siswa SMK N 1 Gantiwarno. Sempel penelitian ini sebanyak 200 siswa yang diperoleh dengan teknik proporsional random sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner Pengetahuan Bencana Gempa Bumi dan Kesiapsiagaan Siswa. Anlisan data bivariat menggunakan uji spearman rank. Hasil penelitian menunjukkan Pengetahuan mayoritas siswa dengan denga kategori baik 97 siswa dengan persentase (45.0%) dan nialai kesiapsiagaan siswa dengan kategori baik sebanyak 42 siswa (21.0%). Hasil uji spearman rank menunjukkan ada yang signitifkan antara pengetahuan dengan kesiapsiagaan siswa (p=,000, 0,300) Kesimpulan : Tidak ada hubungan yang signitifkan antara pegetahuan dengan kesiapsiagaan siswa SMK N 1 Gantiwarno dalam menghadapi bencan gempa bumi. Maka dari itu sekolah harus meningkatkan kesiapsiagaan siswa melalui kegiatan simulasi dan sosialisai tentang bencana gempa bumi dan perlu adanya pembentukan struktur organisasi disekolah untuk keadaan darurat.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Bencana Gempa Bumi, Kesiapsiagaan Siswa, Pengetahuan.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 16 Nov 2023 07:22
Last Modified: 16 Nov 2023 07:22
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3178

Actions (login required)

View Item View Item