HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN KEMAMPUAN KESIAPSIAGAAN SISWA SMP NEGERI 1 GANTIWARNO DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI

Fatimah, Vita Marta 1601030 (2020) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN KEMAMPUAN KESIAPSIAGAAN SISWA SMP NEGERI 1 GANTIWARNO DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI. Skripsi thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (155kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (181kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (67kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (68kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (89kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (155kB)

Abstract

Pentingnya pengetahuan kesiapsiagaan bencana dapat dilakukan sejak dini melalui program siaga bencana disekolah supaya anak-anak khususnya remaja dapat mengetahui bagaimana cara menyelamatkan diri saat terjadi bencana.SMP Negeri 1 gantiwarno pernah terkena bencana gempabumi tektonik tahun 2006 berkekuatan 5,9 skala richter sehingga proses belajar mengajar di kelas terganggu akibat terjadinya gempabumi.Di sekolahan sendiri sangat jarang dilakukan sosialisasi ataupun simulasi mengenai kesiapsiagaan bencana. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Kemampuan Kesiapsiagaan Siswa SMP Negeri 1 Gantiwarno dalam Menghadapi Bencana Gempa Bumi.Jenis penelitian ini adalah kuantitatif non-eksperimen.penelitian ini menggunakan pendekatan cross-sectional. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 8-14 juli.Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII yang berjumlah 224 murid di SMP Negeri 1 Gantiwarno.Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 143 siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Gantiwarno.uji statistik dalam penelitian ini adalah uji Rank Spearman.Hasil penelitian menunjukan bahwap value < 0,05sehingga ada hubungan antara tingkat pengetahuan dengan kemampuan kesiapsiagaan siswa SMP Negeri 1 Gantiwarno. Kesimpulan penelitian ini adalah ada hubungan hubungan antara tingkat pengetahuan dengan kemampuan kesiapsiagaan siswa SMP Negeri 1 Gantiwarno. Kata Kunci : Bencana Gempa Bumi, Remaja, Pengetahuan, Kesiapsiagaan

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Bencana Gempa Bumi, Remaja, Pengetahuan, Kesiapsiagaan
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 19 Feb 2021 02:47
Last Modified: 19 Feb 2021 02:47
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1644

Actions (login required)

View Item View Item