HUBUNGAN PERAN PENGASUH DALAM PEMBERIAN MENU 4 BINTANG TERHADAP PERTUMBUHAN ANAKUSIA 6-24 BULANDI POSYANDU DESA NANGGULAN CAWAS KLATEN

LATIFAH, ANISA FITRIANA, 1403007 (2017) HUBUNGAN PERAN PENGASUH DALAM PEMBERIAN MENU 4 BINTANG TERHADAP PERTUMBUHAN ANAKUSIA 6-24 BULANDI POSYANDU DESA NANGGULAN CAWAS KLATEN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (206kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (230kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (90kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (172kB)

Abstract

Peran seorang pengasuh sangatpentingatau di butuhkandalampemenuhangizipadaanak.Pengetahuandanketrampilan yang memadai seharusnya dimiliki oleh pengasuh sebagai modal dalam pemenuhan gizi bagi anak. Salah satuaspekkuncidalammasalahgiziadalahpraktekpenyusunandanpemberianmakanan 4 bintang.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan peran pengasuh dalam pemberian menu 4 bintang terhadap pertumbuhan anak usia 6-24 bulan di Posyandu Desa Nanggulan Cawas Klaten. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif korelasional, dengan pendekatan cross sectional, jumlah populasi dalam penelitian ini ada 45 dengan sampel 36 responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner, timbangan berat badan (Dacin) dan stature meter. Hasil penelitian diperoleh ada hubungan peran pengasuh dalam pertumbuhan anak usia 6-24 bulan di Posyandu Desa Nanggulan Cawas Klaten, dengan nilai p value 0,005 (p < 0,05) Simpulan adahubunganperanpengasuhdalampemberian menu 4 bintangterhadappertumbuhananakusia 6-24 bulan di PosyanduDesaNanggulan, Kecamatan Cawas, Kabupaten Klaten. Saran bagi pengasuh sebaiknya menerapkan PMBA pada anak. Kata kunci : Peran pengasuh, Menu 4 bintang, Pertumbuhan anak

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 23 Jun 2020 03:27
Last Modified: 23 Jun 2020 03:27
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/787

Actions (login required)

View Item View Item