EFEKTIFITAS TERAPI MUSIK KERONCONG DAN AROMA TERAPI LAVENDER TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI,SURAKARTA

SABDANINGTIYAS, ASHA SAPUTRI, 1401007 (2018) EFEKTIFITAS TERAPI MUSIK KERONCONG DAN AROMA TERAPI LAVENDER TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI,SURAKARTA. Skripsi thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (189kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (152kB)

Abstract

EFEKTIFITAS TERAPI MUSIK KERONCONG DENGAN AROMATERAPI LAVENDER TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI Asha Saputri, Saifudin Zukhri, Devi Permatasari INTISARI Lanjut usia dapat terjadi penurunan fungsi tubuh yang dapat menimbulkan berbagai masalah. salah satunya adalah gangguan tidur yaitu ketidakmampuan untuk tidur walaupun ada keinginan. Prevalensi gangguan kualitas tidur lansia di Indonesia berjumlah 49% atau 9,3 juta. Kualitas tidur bila tidak diatasi berdampak pada penurunan kualitas tidur, produktivitas dan keselamatan. maka perlu penanganan yang efektif seperti terapi musik keroncong dan aromaterapi lavender. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas terapi musik keroncong dengan aromaterapi lavender terhadap peningkatan kualitas tidur lansia. Jenis penelitian ini quasy experiment dengan rancangan non – equivalent control group. Teknik sampel menggunakan purposive sampling. Sampel sebanyak 32 responden dibagi menjadi 19 responden untuk setiap kelompok. Instrument,penelitian ini adalah kuesioner PSQI (Pitsburgh sleep Qualit Index). Uji statistik menggunakan paired t-test dan independent t-test. Hasil penelitian diperoleh kualitas tidur lansia pretest kelompok musik keroncong rerata 9,31 dan kelompok aromaterapi lavender 10,50. Kualitas tidur lansia posttest kelompok musik keroncong rerata 7,44 dan kelompok aromaterapi lavender 7,81. Ada perbedaan kualitas tidur lansia sebelum dan sesudah diberikan terapi musik keroncong (p = 0,001) dan aromaterapi lavender (p = 0,000). Kesimpulan penelitian ini adalah tidak ada perbedaan peningkatan kualitas tidur pada kedua kelompok di Panti Wredha Dharma Bhakti (p = 0,869). Kata kunci: terapi musik keroncong, aromaterapi lavender, kualitas tidur, lansia

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Terapi musik keroncong, aromaterapi lavender, kualitas tidur, lansia
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 27 Apr 2020 04:15
Last Modified: 24 Mar 2022 08:41
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/624

Actions (login required)

View Item View Item