GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG GIZI SEIMBANG PADA MAHASISWA TINGKAT III PRODI D III KEPERAWATAN DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN

SARI, VINA HARTIKA, 2002040 (2023) GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG GIZI SEIMBANG PADA MAHASISWA TINGKAT III PRODI D III KEPERAWATAN DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN. Diploma thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (299kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (629kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (618kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (178kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (253kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (273kB)

Abstract

Latar Belakang : Berdasarkan hasil pemantauan status gizi Kemenkes RI, tahun (2017) status gizi dewasa usia >18 tahun adalah 5,0% kurus, 54,6% normal, 14,6% gemuk, dan 25,8% obesitas. Ada banyak masalah yang dihadapi oleh mahasiswa, salah satunya adalah obesitas yang sangat ditakuti karena berdampak buruk baik dari segi kesehatan maupun psikologis. Faktor pengetahuan mempengaruhi terhadap terjadinya obesitas, pengetahuan tentang pengaturan makanan, cara pengolahan dan kandungan gizi dalam bahan makanan sangat mempengaruhi asupan makan seseorang dan memberikan resiko yang sangat besar terjadinya obesitas. Tujuan : Untuk mengetahui Gambaran Tingkat Pengetahuan Tentang Gizi Seimbang pada Mahasiswa Tingkat III Prodi D III Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Klaten. Metode : Desain penelitian menggunakan penelitian Deskriptif Kuantitatif serta teknik sampel yang digunakan Total Sampling dengan sampel penelitian sebanyak 81 responden dengan mengisi lembar kuesioner dengan waktu maksimal 30 menit. Analisa data penelitian ini menggunakan SPSS. Hasil dan Pembahasan : Sebagian besar responden memiliki tingkat pengetahuan cukup sebanyak 54 responden (66,7%). Responden terbanyak pada penelitian ini yaitu perempuan sebanyak 65 responden (80,2%). Rata-rata usia 20,7 dengan standar devisiasi ±,84327.Rata- rata berat badan responden 55,4 dengan standar devisiasi ±9,62930. Rata-rata tinggi badan responden 159,0 dengan standar devisiasi ±5,27678. Dan sebagian besar responden memiliki IMT normal sebanyak 48 responden (59,3%). Kesimpulan : Penelitian ini memberikan gambaran bahwa tingkat pengetahuan tentang gizi seimbang pada mahasiswa sebagian besar dalam kategori cukup.

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Gizi Seimbang
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 17 Nov 2023 06:10
Last Modified: 17 Nov 2023 06:10
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3239

Actions (login required)

View Item View Item