GAMBARAN KESEHATAN MENTAL REMAJA PADA SISWA KELAS VIII SMP N 1 PRAMBANAN

ANWAR, MUHAMMAD SYAMSUDIN NURIL, 2002027 (2023) GAMBARAN KESEHATAN MENTAL REMAJA PADA SISWA KELAS VIII SMP N 1 PRAMBANAN. Diploma thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (200kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (225kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (117kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB)

Abstract

Latar Belakang : Kesehatan mental remaja dapat mempengaruhi masa depan dirinya sendiri sebagai individu, dan berdampak pada keluarga hingga masyarakat. Tekanan pada remaja di lingkungan sekolah dapat muncul karena adanya stresor seperti pekerjaan rumah yang terlalu berlebih, sosok guru yang tidak menyenangkan ataupun ketidakcocokan dengan teman sebaya ataupun teman yang membawa pengaruh negatif. Maka dari itu peneliti akan melakukan penelitian mengenai Bagaimana Gambaran kesehatan mental remaja Pada Siswa Kelas VIII SMP N 1 Prambanan Tujuan : Tujuan umum dari penelitian untuk mengetahui Gambaran kesehatan Mental Remaja Kelas VIII SMP N 1 Prambanan. Metode : Desain penelitian menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelian ini adalah 218 responden, teknik pengambilan sampel penelitian menggunakan Simple Random Sampling. Analisa data menggunakan analisis univariat. Hasil : Hasil penelitian didapatkan bahwa rerata usia responden adalah 13,51 tahun, standar deviasi 0,59 dengan usia maksimal 16 tahun dan usia minimal 13 tahun. Jenis kelamin responden dimana sebagian besar responden adalah perempuan sebanyak 84 responden (59,6%). Responden yang mendapatkan hasil tinggi sebanyak 102 responden (72,3%). Responden yang mendapatkan hasil rendah sebanyak 39 responden (27,7%). Kesimpulan : Penelitian ini tentang Gambaran Kesehatan Mental Remaja Pada Siswa Kelas VIII SMP N 1 Prambanan telah didapatkan hasil Tinggi sebanyak 102 responden (72,3 %). Dan responden yang mendapatkan hasil Rendah sebanyak 39 responden (27,7 %)

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kesehatan mental, Remaja, SMP
Subjects: Q Science > QP Physiology
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 17 Nov 2023 03:36
Last Modified: 17 Nov 2023 03:36
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3226

Actions (login required)

View Item View Item