GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN MINUM OBAT HIPERTENSI DI DESA GLAGAH

WALUYO, TRI, 1902109 (2022) GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN MINUM OBAT HIPERTENSI DI DESA GLAGAH. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (101kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (127kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (328kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (16kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (18kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (89kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (109kB)

Abstract

Latar Belakang:Hipertensi merupakan salah satu bentuk penyakit kronis yang dapat menggangu kelangsungan hidup sehari hari dan dapat menyebabkan komplikasi. Terdapat beberapa hambatan dalam pengobatan hipertensi, yaitu penderita yang lalai, kurangnya pengetahuan tentang penyakit hipertensi dan obat-obatan antihipertensi, kurangnya komunikasi dan kerjasama antara pasien dan tenaga kesehatan. Tujuan:Mengetahui gambaran tingkat kepatuhan minum onat penderita hipertensi di Desa Glagah Metode: Desain penelitian menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive samplingdengan jumlah 80 responden adapun kriteria inklusi dan eklusi menjadi 67 responden. Teknik pengambilan data menggunakan kuesioner MMAS-8. Tempat penelitian yaitu penderita hipertensi di desa glagah. Analisa data menggunakan uji univariat. Hasil:Berdasarkan tabel diatas menunjukkan bahwa responden paling banyak berusia 46-55 tahun (40,2%), responden paling banyak berpendidikan SD (47,8%), responden sebagian besar buruh (41,8%). Berdasarkan gambaran kepatuhan obat hipertensi responden paling banyak tidak patuh (88,1%). Kesimpulan:Tingkat kepatuhan minum obat penderita hipertensi penderita hipertensi sebagian besar tidak patuh (88,1%).

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kepatuhan, Obat, Hipertensi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 26 Dec 2022 07:59
Last Modified: 26 Dec 2022 07:59
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/2604

Actions (login required)

View Item View Item