ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN ULKUS PEDIS DI RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN

ASTUTI, FUJI DWI, 1602107 (2019) ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN ULKUS PEDIS DI RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (173kB)
[img] PDF
BAB II.pdf

Download (427kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (556kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (86kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)

Abstract

Asuhan Keperawatan Pada Pasien Diabetes Mellitus Dengan Ulkus Pedis Di Rumah Sakit Islam Klaten Fuji Dwi Astuti PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH KLATEN Supardi S.Kep.Ns., M.Sc., Marwanti S.Kep.Ns., M.Kep xv + 94 halaman + 10 tabel + 3 gambar + 6 lampiran INTISARI Diabetes mellitus merupakan kelainan pada sistem metabolik yang disebabkan adanya peningkatan kadar gula darah dalam tubuh dan dapat mengakibatkan kerusakan pada pembuluh darah, syaraf, maupun organ tubuh yang lain bila tidak segera ditangani. Studi kasus ini bertujuan untuk melihat asuhan keperawatan yang dilakukan pada pasien diabetes mellitus dengan ulkus pedis di Rumah Sakit Islam Klaten. Desain penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan tujuan menggambarkan asuhan keperawatan yang dilakukan. Jumlah sampel pada studi kasus berjumlah 2 orang dengan observasi selama 3 hari di Rumah Sakit Islam Klaten. Hasil observasi yang didapatkan kedua pasien memiliki diagnosa medis diabetes mellitus tipe 2 dengan disertai ulkus grade 2 ditandai dengan adanya luka terbuka hingga ke tendon atau tulang dan terdapat warna merah kehitaman pada kaki kiri. Kedua pasien memiliki persamaan diagnosa nyeri kronik. Perencanaan yang dilakukan diantaranya pemberian obat analgetik, ajarkan untuk teknik relaksasi, dan perawatan luka untuk melancarkan sirkulasi darah yng membantu proses penyembuhan luka. Implementasi yang dilakukan untuk menangani masalah yang muncul adalah berdasarkan intervensi keperawatan yang telah direncanakan . Evaluasi yang didapatkan dari kedua pasien selama 3x24 jam yaitu kedua pasien mengalami penurunan skala nyeri. Keyword : Diabetes Mellitus, Ulkus Pedis, Nyeri Kronik. Daftar Pustaka : 36 (2009-2018)

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 17 Mar 2020 06:55
Last Modified: 17 Mar 2020 06:55
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/221

Actions (login required)

View Item View Item