HUBUNGAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN KEJADIAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RSIA ‘AISYIYAH KLATEN

AYUNENGSIH, SRI, 1503030 (2018) HUBUNGAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN KEJADIAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RSIA ‘AISYIYAH KLATEN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (178kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (317kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (296kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (149kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (206kB)

Abstract

Anemia ibu hamil dapat menyebabkan rendahnya kemampuan jasmani karena sel – sel tubuh tidak cukup mendapat pasokan oksigen yang dapat meningkatkan frekuensi komplikasi pada kehamilan dan persalinan. Resiko kematian maternal, angka prematuris, berat badan lahir rendah dan angka kematian perinatal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan anemia pada ibu hamil trimester III terhadap kejadian berat badan lahir rendah di RSIA A’isyiyah Klaten. Metode penelitian ini dengan metode cross sectional dengan rancangan analitik. Jumlah sampel penelitian ini adalah 92 ibu bersalin. Pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling menggunkan rumus slovin. Instrumen yang digunakan adalah lembar dokumentasi dianalisis menggunakan uji chi square. Hasil penelitian yang dilakukan di RSIA A ’ isyiyah Klaten pada bulan juni 2018 didapatkan dari 92 responden, sebanyak 33,7 % mengalami anemia pada trimester III dan 25 % mengalami BBLR. Hasil penelitian nilai signifikan 0,000 nilai ( p > 0,05 ). Maka, Ada hubungan anemia ibu hamil trimester III terhadap kejadian Berat Badan Lahir Rendah di RSIA A’isyiyah Klaten. Kesimpulan a da hubungan antara anemia pada ibu hamil trimester III terhadap kejadian BBLR di RSIA A’isyiyah Klaten. Disarankan RSIA ‘Aisyiyah Klaten dapat mengadakan jadwal promosi kesehatan dengan cara memberikan pendidikan kesehatan kepada seluruh ibu hamil yang sedang kontrol / periksa kehamilan secara bersama – sama. Kata Kunci : Anemia ibu hamil trimester III, BBLR

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Prodi D3 Kebidanan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 27 Jan 2022 04:49
Last Modified: 27 Jan 2022 04:49
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/2185

Actions (login required)

View Item View Item