UTAMI, AFRILIA FINDI AUFA, 1701002 (2021) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN AUDIOVISUAL TERHADAP KECEMASAN REMAJA AWAL MENGHADAPI MENARCHE DI SD N KALIKEBO. Skripsi thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.
PDF
BAB I.pdf Download (132kB) |
|
PDF
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (324kB) |
|
PDF
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (135kB) |
|
PDF
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (71kB) |
|
PDF
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (83kB) |
|
PDF
BAB VI.pdf Download (67kB) |
|
PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (99kB) |
Abstract
Latar Belakang:Masa remaja adalah masa peralihan dari masa anak-anak menuju masa dewasa. Masa remaja awal berada pada rentang usia 10-13 tahun. Kecemasan menghadapi menarche adalah keadaan suasana perasaan yang ditandai oleh ketegangan fisik, kekhawatiran dan anggapan bahwa sesuatu yang buruk akan terjadi saat menarche nanti.Upaya untuk mengetahui kecemasan remaja awal menghadapi menarche disampaikan melalui pendidikan kesehatan secara demonstrasi dengan cara melihat, mengamati dan mendengar sehingga akan mudah dipahami dan diterima.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan audiovisual terhadap kecemasan remaja awal menghadapi menarche di SD N Kalikebo. Metode Penelitian:Penelitian ini menggunakan metode Quasi Eksperiment pre post control group desgin. Populasi penelitian ini adalah siswi di SD N Kalikebo. Responden penelitian sebanyak 40 responden yang diperoleh dengan tehknik purposive sampling yang sesuai dengan kriteria inklusi dalam penelitian. Dan pengambilan data dengan menggunakan kuesioner yang dianalisis dengan Uji Wilcoxon dan Uji Maan Whitney. Hasil penelitian: Kelompok intervensi menunjukkan kecemasanpretest (40%) dan posttest (35%). Pada kelompok kontrol menunjukkan kecemasanpretest (50%) dan posttest (40%). Hasil Uji Maan Whitney menunjukkan nilai ϸvalue 0,317; α=0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Simpulan:Ada pengaruh pendidikan kesehatan kesehatan audiovisual terhadap kecemasan remaja awal menghadapi menarche di SD N Kalikebo.
Item Type: | Karya Ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan Kesehatan Audiovisual, Menarche, Kecemasan, Usia, Remaja |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Prodi S1 Keperawatan |
Depositing User: | Mrs Heri Siti |
Date Deposited: | 06 Jan 2022 03:20 |
Last Modified: | 06 Jan 2022 03:20 |
URI: | http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/2082 |
Actions (login required)
View Item |