GAMBARAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA LANSIA YANG MENGALAMI HIPERTENSI DI POSYANDU LANSIA GADEN TRUCUK KLATEN

SYARIFUDIN, RIZAL, 1702029 (2020) GAMBARAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA LANSIA YANG MENGALAMI HIPERTENSI DI POSYANDU LANSIA GADEN TRUCUK KLATEN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (197kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (394kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (315kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (87kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (191kB)

Abstract

Latar Belakang :. Pada tahun 2018, di Kabupaten Klaten penderita hipertensi mencapai 53.362 orang, dan baru 47% penderita yang dapat tertangani oleh pemerintah. Ketidakpatuhan pasien dalam minum obat antihipertensi menjadi masalah serius karena hipertensi merupakan penyakit yang paling banyak dialami oleh masyarakat tanpa ada gejala yang signifikan dan juga menimbulkan penyakit komplikasi seperti kerusakan pembuluh darah otak, stroke, gagal ginjal, gagal jantung, sindrom metabolik dan bahkan kematian. Tujuan : Mendiskripsikan kepatuhan mimun obat pada lansia yang mengalami hipertensi di Posyandu Lansia Gaden, Trucuk Kabupaten Klaten. Metode : Desain penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif. Sampel yang digunakan sejumlah 110 lansia yang mengalami hipertensi diambil dengan teknik total sampling. Hasil : Karakteristik responden seluruhnya berusia 60-70 tahun, mayoritas berjenis kelamin perempuan sejumlah 60 responden (54.5%), tidak bekerja sejumlah 41 responden (37.3%), memiliki riwayat pendidikan SMA sejumlah 30 responden (27.3%) dan lama menderita hipertensi kurang dari 5 tahun yaitu sebanyak 63 orang (57.3%) dengan rata-rata tekanan darah sistole 160-179 mmHg dan tekanan darah diastole 100-109 mmHg sejumlah 43 responden (39.2%). Kesimpulan : Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Kepatuhan dalam minum obat pada lansia yang mengalami hipertensi di Posyandu Lansia Bodrorejo, Gaden, Trucuk Kabupaten Klaten dengan kategori rendah sebanyak 80 orang (72.7%). Kata Kunci : Kepatuhan, Lansia, Hipertensi

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 17 Feb 2021 07:42
Last Modified: 17 Feb 2021 07:42
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1612

Actions (login required)

View Item View Item