LAPORAN STUDI KASUS PADA PASIEN POST OPERASI SECTIO CASAREA ATAS INDIKASI LETAK SUNGSANG DI RSU ISLAM KLATEN

TRESNOWATI, WAHYUNING, PB1801039 (2020) LAPORAN STUDI KASUS PADA PASIEN POST OPERASI SECTIO CASAREA ATAS INDIKASI LETAK SUNGSANG DI RSU ISLAM KLATEN. Lainnya thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (101kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (219kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (37kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (40kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (76kB)

Abstract

Latar Belakang. Banyak operasi section caesarea tidak pada indikasinya, kenyataannya banyak operasi saat ini karena atas permintaan pasien meskipun tanpa alasan yang jelas. Mereka memilih operasi umumnya karena takut kesakitan saat melahirkan normal, alasan lain adalah mereka lebih mudah menentukan tanggal dan kelahiran bayi, selain itu mereka juga ketakutan organ kelaminnya rusak setelah persalinan normal. Tujuan. Tujuan umum penulisan Karya Tulis Ilmiah ini adalah mahasiswa dapat memahami asuhan keperawatan pada pasien post SC (Sectio Caesarea) dengan indikasi letak sungsang. Metode. Metode pengumpulan data menggunakan studi kasus. Hasil. Pengkajian asuhan keperawatan pada pasien dengan sectio caesarea atas indikasi letak sungsang dapat dilakukan dengan baik dan tidak mengalami kesulitan dalam mengumpulkan data. indikasi letak sungsang ditemukan pasien mengatakan nyeri. Diagnosa keperawatan didapatkan nyeri akut berhubungan dengan trauma pembedahan, risiko cidera berhubungan dengan peningkatan tekanan darah, konstipasi dan intoleransi aktivitas. Intervensi yang direncanakan pada pasien memberikan teknik relaksasi nafas dalam. Implementasi yang dilakukan dengan memberikan teknik relaksasi nafas dalam. Kesimpulan. Evaluasi pada asuhan keperawatan masalah teratasi dan pasien boleh pulang. Kata Kunci : Asuhan Keperawatan, SC, Letak Sungsang

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Subjects: R Medicine > RD Surgery
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 22 Jul 2020 05:06
Last Modified: 22 Jul 2020 05:06
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/847

Actions (login required)

View Item View Item