ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STATUS KESADARAN GIZI KELUARGA YANG MEMILIKI BALITA DI DESA GLAGAH KECAMATAN JATINOM KABUPATEN KLATEN

MERRY, CINDY INDRA, 1401038 (2018) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STATUS KESADARAN GIZI KELUARGA YANG MEMILIKI BALITA DI DESA GLAGAH KECAMATAN JATINOM KABUPATEN KLATEN. Skripsi thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (373kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (337kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (574kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (150kB)

Abstract

Desa Glagah memiliki 349 balita, ditemukan balita dengan prevalensi gizi buruk sebanyak.1.2%, prevalensi gizi kurang sebesar 1,8%. Prevalensi pemberian ASI Eksklusif sebesar 79,8%, prevalensi bayi 0-59 bulan mendapatkan vitamin A 88,6%, prevalensi balita menimbang > 4 kali 78%. Perilaku sadar gizi yang rendah dan masalah gizi yang buruk akan mempengaruhi status gizi. Status gizi dipengaruhi oleh banyak faktor yang saling terkait. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang status kesadaran gizi keluarga yang memiliki balita. Penelitian ini merupakan survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini adalah ibu balita di desa Glagah Kecamatan Jatinom tahun 2018 yaitu sebanyak 74 responden. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah berupa kuesioner.Tidak ada hubungan antara umur ibu dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,096), ada hubungan antara pengetahuaan dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,000), tidak ada hubungan antara sikap dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,997), tidak ada hubungan antara pendidikan dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,691), tidak ada hubungan antara pekerjaan dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,874), tidak ada hubungan antara pendapatan dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,095), tidak ada hubungan antara jumlah anggota keluarga dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,270), ada hubungan antara pengetahuan, sikap dengan status kesadaran gizi keluarga dengan persamaan dari regresi logistik y = 19,326 - (21,4854)+4. Kesimpulan ada hubungan antara pengetahuaan dengan status kesadaran gizi keluarga (p= 0,000). Kata Kunci: Faktor-faktor, Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi)

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Faktor-faktor, Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 27 Apr 2020 04:37
Last Modified: 29 Mar 2022 07:55
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/627

Actions (login required)

View Item View Item