HUBUNGAN PERILAKU SEKSUAL DENGAN KELUHAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) PADA WANITA PEKERJA SEKSUAL (WPS) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEDAN

SARI, DINA ERFIANA, 1503010 (2018) HUBUNGAN PERILAKU SEKSUAL DENGAN KELUHAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) PADA WANITA PEKERJA SEKSUAL (WPS) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEDAN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB 1.pdf

Download (169kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (348kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img] PDF
BAB V .pdf

Download (149kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (102kB)

Abstract

Perilaku seksual adalah perilaku yang aman dan yang tidak aman. Sehingga jika perilaku seksual tidak menggunakan kondom akan terinfeksi menular seksual Infeksi Menular Seksual (IMS). Pada tanggal 17 November 2017 penulis datang ke dukuh Nrendeng untuk melakukan studi pendahuluan tentang perilaku seksual dengan keluhan Infeksi Menular Seksual (IMS). Peneliti melakukan Tanya jawab dengan 10 orang Wanita Pekerja Seksual (WPS) 4 orang WPS mengatakan saat berkencing sakit dan mengeluarkan keputihan berwarna kekuningan dan berbau. Alasan utama bisa terjadi infeksi menular seksula yaitu tidak menggunakan kondom saat berhubungan seksual. Tujuan dari peneliti ini adalah Mengetahui Hubungan Perilaku Seksual dengan Keluhan Infeksi Menular Seksual di Wilayah Kerja Pusksmas Pedan. Metode penelitian ini adalah diskriptif analitik dengan pendekatan retrospektif Populasi dalam penelitian ini adalah 40 WPS di Wilayah kerja Puskesmas Pedan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Nonprobability yaitu total sampling. Analisa data menggunakan ujichi square. Berdasarkan hasil analisis dengan menggunakan uji chi square didapatkan ada hubungan Perilaku seksual dengan keluhan infeksi menular seksual pada wanita pekerja seksual di Wilayah Kerja Puskesmas Pedan dengan nilai p =0,001 (p ≤ 0,05). Saran bagi perempuan harus lebih berhati-hati dalam berhubungan seksual dengan menggunakan kondom, skrining sejak dini. Kata Kunci : Perilaku Seksual, Keluhan Infeksi Menular Seksual

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Kebidanan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 20 Apr 2020 04:00
Last Modified: 27 Jan 2022 02:45
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/590

Actions (login required)

View Item View Item