EFEKTIVITAS PEMBERIAN WATER TEPID SPONGE TERHADAP PENURUNAN SUHU TUBUH ANAK DI RUANG DADAP SEREP RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

DARYANTI, PB202405018 (2025) EFEKTIVITAS PEMBERIAN WATER TEPID SPONGE TERHADAP PENURUNAN SUHU TUBUH ANAK DI RUANG DADAP SEREP RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI. KIAN thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
COVER.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (656kB)
[img] PDF
BAB I.pdf

Download (101kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (412kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (244kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (155kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (164kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (824kB)

Abstract

Hipertermia atau demam adalah proses tubuh dalam melawan infeksi yang masuk kedlam tubuh diatas rentang suhu normal yaitu 37,5°C. Hipertermia biasanya disebabkan oleh kondisi tubuh yang menimbulkan lebih banyak panas daripada yang dikeluarkan tubuh. Kondisi ini seting terjadi pada anak-anak, dewasa dan orang tua dan biasanya hipertermi terjadi merupakan gejala awal suatu penyakit. Penanganan demam dapat dengan cara farmakologi, nonfarmakologi atau kombinasi dari keduanya. Pemberian kompres merupakan tindakan nonfarmakologi, water tepid sponge adalah slah satunya yaitu tindakan kompres hangat yang dapat dilakukan untuk menurunkan suhu tubuh anak yang mengalami demam atau hipertermidimana suhu tubuh lebih dari 37,5°C. Water tepid sponge bertujuan untuk menurunkan suhu tubuh dengan cara merendam wash lap dengan air hangat selama beberapa menit dan mengelap di sekujur tubuh anak serta mengkompres di bagian tubuh tertentu yang memiliki pembuluh darah yang besar. Proses ini membantu menrunkan demam dengan cara suhu tubuh yang panas akan keluar melalui pori-pori kulit melalui proses evaporasi dan konduksi. Penerapan teknik water tepid sponge apabila suhu tubuh ditas normal yaitu diatas 37,5°C selama 10-15 menit ini dilakukan pada 2 pasien yang mengalami hipertermi. Hasil dari penerapan water tepid sponge selama 3 hari berturut-turut diketahui mengalami penurunanan suhu tubuh anak. Kesimpulannya teknik water tepid sponge dilakukan secara teratur pada suhu tubuh ditas 37,5°C selama 10–15 menit mampu menurunkan suhu tubuh.

Item Type: Karya Ilmiah (KIAN)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSUYAMI, SUYAMI620087601UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Anak, hipertemi, water tepid sponge
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics
Divisions: Pendidikan Profesi Ners
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 16 Jan 2026 07:58
Last Modified: 20 Jan 2026 06:55
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/4171

Actions (login required)

View Item View Item