LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.A DENGAN DENGUE HEMORAGIC FEVER (DHF) DI RSIA AISYIYAH KLATEN

PRATIWI, ARISKA AYU, P2005009 (2021) LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.A DENGAN DENGUE HEMORAGIC FEVER (DHF) DI RSIA AISYIYAH KLATEN. Lainnya thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (326kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (898kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (428kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (336kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (754kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (463kB)

Abstract

Dengue Hemoragic Fever (DHF) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dengue sejenis virus yang tergolong arbovirus dan masuk kedalam tubuh penderita melalui gigitan nyamuk Aedes Aigypti (betina), terutama menyerang anak remaja dan dewasa dan sering kali menyebabkan kematian bagi penderita (Effendy.2015) Berbagai masalah keperawatan dapat terjadi pada pasien DHF adalah hipotermi, kekurangan volume cairan (mual muntah) kebutuhan nutrisi kurang dan resiko gangguan jaringan perifer. Mengingat banyaknya masalah keperawatan yang dialami pasien maka perlu dilakukan asuhan keperawatan dengan tepat. Tujuan penelitian ini adalah Mahasiswa mampu mengetahui konsep tentang DHF (Dengue Hemoragic Fever) dan melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan DHF (Dengue Hemoragic Fever) secara komprehensif. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Hasil studi kasus pada pasien anak dengan Dengue Hemoragic Fever (DHF) didapatkan dua prioritas masalah keperawatan yaitu hipertermi dan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh. Dalam membuat intervensi keperawatan disesuikan dengan diagnosa yang ditegakkan sehingga mendapat tujuan yang diinginkan. Kesimpulan dalam studi kasus ini setelah diberikan asuhan keperawatan selama 3 hari didapatkan hasil masalah keperawatan hipertermi teratasi dan pada diagnosa nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh belum teratasi.

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan , Dengue Hemoragic Fever (DHF)
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 22 Dec 2024 15:26
Last Modified: 22 Dec 2024 15:26
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3730

Actions (login required)

View Item View Item