HUBUNGAN KARAKTERISTIK PERAWAT DENGAN PENGETAHUAN DALAM PENILAIAN EARLY WARNING SCORE SYSTEM (EWSS) DI RUANG RAWAT INAP RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

APRILAWATI, RIZA, B202301083 (2024) HUBUNGAN KARAKTERISTIK PERAWAT DENGAN PENGETAHUAN DALAM PENILAIAN EARLY WARNING SCORE SYSTEM (EWSS) DI RUANG RAWAT INAP RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (986kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (851kB)

Abstract

Early Warning Score System (EWSS) merupakan suatu konsep yang diharapkan mampu memberikan pendekatan proaktif untuk meningkatkan keselamatan dan hasil pengujian klinis pasien. Konsep ini dilaksanakan dengan standarisasi pendekatan assesmen dan penetapan skoring parameter fisiologis mencapai emergency respon time. Menangani kedaan darurat pasien menjadi penilaian keberhasilan dalam pertolongan pertama. Hal ini merupakan bagian terpenting untuk menilai perkembngan kondisi pasien. Hal ini bergantung dari kecepatan dan ketepatan dalam deteksi awal yang menentukan asuhan keperawatan pada kegawadaruratan pasien. Kegawadaruratan tidak hanya terjadi ketika pasien tiba di Instalasi Gawat Darurat (IGD), namun juga bisa terjadi saat pasien dirawat diruang rawat inap. Sehinggan perawat perlu memahami perubahan klinis pasien di ruang inap. Hal ini dapat mengakibatkan kejadian yang tidak diharapkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk engetahui hubungan antara karakteristik perawat dengan pengetahuan dalam penilaian EWSS di ruang rawat inap RSPA Boyolali. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode observasi analitik. Uji statistik yang digunakan adalan Chi Square. Berdasarkan hasil analisa diperoleh bahwa dari 94 responden penelitian, sebagian besar memiliki karakteristik jenis kelamin perempuan sebanyak 70 orang (74,5%), usia dewasa awal (26-35 tahun) sebanyak 76 orang (80,9%), pendidikan mayoritas D3 Keperawatan sebanyak 71 orang (75,5%). Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar tingkat pengetahuan perawat tentang EWSS pada kategori tinggi sebanyak 57 orang (60,6%). Uji statistik Chi Square dan Fisher menunjukkan p > 0,005. Kesimpulan yang dapat diambil adalah tidak ada hubungan antara karakteristik perawat dengan pengetahuan dalam penilaian EWSS di ruang rawat inap RSPA Boyolali dengan p > 0,005.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Karakteristik perawatan, Pengetahuan EWSS
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 27 Nov 2024 12:56
Last Modified: 27 Nov 2024 12:56
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3630

Actions (login required)

View Item View Item