GAMBARAN KECANDUAN GADGET PADA REMAJA DI DUSUN SENDANGAN MOJAYAN KLATEN TENGAH KLATEN

FIRDAUS, BRIAN MUHAMAD ERIC, 2002049 (2023) GAMBARAN KECANDUAN GADGET PADA REMAJA DI DUSUN SENDANGAN MOJAYAN KLATEN TENGAH KLATEN. Diploma thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (129kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (120kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (37kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (153kB)

Abstract

Latar Belakang : Kecanduan gadget merupakan penggunaan secara berlebihan yang mengganggu kehidupan sehari-hari penggunanya, biasanya mengakibatkan keasyikan dan cenderung apatis terhadap sekitar. Gadget adalah salah satu barang canggih yang memiliki berbagai aplikasi baik jejaring social, game online media berita dan juga hiburan bagi para penggunanya. Gadget sangat menarik di masyarakat, tidak hanya digemari oleh orang dewasa, remaja tetapi juga sangat menarik minat di kalangan anak-anak. Tujuan : Untuk mengetahui gambaran kecanduan gadget pada remaja di Dusun Sendangan Mojayan Klaten Tengah Klaten. Metode : Desain penelitian ini deskriptif, teknik sampling menggunakan total sampling dengan jumlah sampel sebanyak 51. Alat untuk memperoleh data dari responden dengan menggunakan lembar kuesioner, lembar kuesioner pertama untuk mengetahui data demografi responden dan lembar kuesioner kedua menggunakan kuesioner SAS (Smartphone Addiction Scale) untuk mengetahui kecanduan gadget pada remaja di Dusun Sendangan .Hasil : Hasil penelitian mengenai gambaran kecanduan gadget pada remaja di Dusun Sendangan Mojayan Klaten Tengah Klaten ditemukan usia tertinggi 21 tahun, usia terendah 12 tahun, rata-rata usia 16,31 tahun ± 2,50. Jenis kelamin laki-laki 23 (44,1%), perempuan 28 (54,9%). Pendidikan SD 4 (7,8%), SMP 14 (27,5%), SMA 16 (31,4%), Kuliah 17 (33,3%). Berdasarkan tingkat kecanduannya, sebanyak 8 responden (15,7%) dalam kategori rendah, 41 responden (80,4%) kategori sedang, 2 responden (3,9%) kategori tinggi. Kesimpulan : Tingkat kecanduan remaja remaja di Dusun Sendangan Mojayan Klaten Tengah Klaten mayoritas adalah sedang 41 responden (80,4%).

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Remaja, Kecanduan, Gadget
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 17 Nov 2023 12:05
Last Modified: 17 Nov 2023 12:05
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3248

Actions (login required)

View Item View Item