LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. S DENGAN GANGGUAN PROSES PIKIR : WAHAM KEBESARAN DI RSJD Dr. RM. SOEDJARWADI PROVINSI JAWA TENGAH

MUFAIZAH, AYU, P202205008 (2023) LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. S DENGAN GANGGUAN PROSES PIKIR : WAHAM KEBESARAN DI RSJD Dr. RM. SOEDJARWADI PROVINSI JAWA TENGAH. Lainnya thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (280kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (560kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (658kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (324kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (285kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (259kB)

Abstract

Waham adalah keyakinan klien yang tidak sesuai dengan kenyataan yang tetap dipertahankan dan tidak dapat dirubah secara logis oleh orang lain. Keyakinan ini berasal dari pemikiran klien yang sudah kehilangan kontrol. Berdasarkan hasil survey awal yang dilakukan diruang rawat inap RSJD Dr.RM. Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah di ruang Heliconia terdapat pasien yang mengalami skizofrenia dengan masalah keperawatan gangguan proses pikir: waham kebesaran, serta didapatkan laporan bulan Januari 2023 penderita waham sebanyak 35 penderita, sedangkan di Ruang Heliconia terdapat 5 pasien dengan waham. Metode Tujuan studi kasus: untuk mengetahui pelaksanaan asuhan keperawatan jiwa pada klien dengan skizofrenia dengan masalah keperawatan gangguan proses pikir: waham di ruang Heliconia di Rumah Sakit Jiwa Daerah Dr. RM Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah. Metode: penelitian studi kasus dilaksanakan pada satu responden di RSJD Dr. RM Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah, pengambilan data menggunakan metode wawancara dan observasi, implementasi dilakukan selama 6 hari. Hasil studi kasus: setelah dilakukan pengkajian didapatkan data pasien mengatakan seorang artis yang kaya dan terkenal. Pasien mengatakan secara berulang kali. Setelah dilakukan strategi pelaksanaan Waham I-V didapatkan pasien sudah bisa kembali ke orientasi realita yang sekarang sedang dihadai. Kesimpulan: Setelah dilakukan tindakan secara berkesinambungan dengan terapi psikofarma dan non psikofarma pasien sudah bisa mengendalikan wahamnya, dan sudah dapat berkomunikasi dan patuh obat.

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan Jiwa, Waham Kebesaran
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 14 Nov 2023 08:17
Last Modified: 14 Nov 2023 08:17
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3071

Actions (login required)

View Item View Item