UJI DAYA HAMBAT SERBUK CACINGTANAH (LUMBRICUS RUBELLUS) TERHADAP BAKTERI SALMONELLA TYPHI

FAJRI, MUHAMMAD FARHAN NURUL, 2004019 (2023) UJI DAYA HAMBAT SERBUK CACINGTANAH (LUMBRICUS RUBELLUS) TERHADAP BAKTERI SALMONELLA TYPHI. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (94kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (112kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (25kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (75kB)

Abstract

Penyakit tifus merupakan salah satu penyakit system ikakut yang endemik di Indonesia. Tifus disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi yang ditularkan melalui makanan dan minuman yang terkontaminasi. Salah satu usaha yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan dengan mencari obat tradisional dari bahan-bahan alami (hewan), salah satunya dengan menggunakan cacing tanah (Lumbricusrubellus). Secara empiris cacing Lumbricusrubellus telah digunakan sebagai obat tifus.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kemampuan daya hambat serbuk cacing tanah Lumbricusrubellus pada konsentrasi50%, 60%,70%,80%, dalam menghambat pertumbuhan bakteri Salmonella typhi. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental laboratorium. Penelitian dilakukan menggunakan metode Kirby-Bauer cakram. Cacing Lumbricusrubellus diperoleh dari peternak cacing tanah yaitu bapak Ruslan di Rawa Jombor. Biakan murni Salmonella typhi didapatkan dari AGAVI LAB. Pengambilan data dilakukan dengan mengukur diameter zona hambat yang terbentuk pada sekeliling paper disc yang telah ditanamkan pengenceran serbuk cacing tanah dengan konsentrasi yang telah ditentukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa serbuk cacing tanah (Lumbricusrubellus) dapat menghambat pertumbuhan bakteri Salmonella typhi. Diameter zona hambat yang dihasilkan paling besaradalah pada konsentrasi80% dengan lebar25mm. Hal ini dapat disimpulkan bahwa cacing tanah (Lumbricusrubellus) dapat digunakan sebagai obat alternative untuk penyakit tifus.

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Additional Information: Pembimbing : Saifudin Zukhri, S.Kp., M.Kes
Uncontrolled Keywords: Serbuk cacing tanah, daya hambat, Lumbricusrubellus, Salmonella typhi
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Prodi D3 Farmasi
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 06 Nov 2023 08:33
Last Modified: 06 Nov 2023 08:33
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/3023

Actions (login required)

View Item View Item