PENGARUH LATIHAN HIPNOSIS LIMA JARI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA YANG SEDANG MENYUSUN SKRIPSI DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN

FEBRIANTI, RINA, 1801043 (2022) PENGARUH LATIHAN HIPNOSIS LIMA JARI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA YANG SEDANG MENYUSUN SKRIPSI DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KLATEN.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (299kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (435kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (375kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (198kB)
[img] PDF
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (177kB)
[img] PDF
BAB VI.pdf

Download (150kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (375kB)

Abstract

Mahasiswa seringkali mengalami perasaan seperti kecemasan selama proses penyusunan skripsi, kecemasan bisa terjadi karena adanya tekanan-tekanan yang dirasakan berkaitan dengan proses pengerjaan skripsi tersebut. Kecemasan adalah suatu perasan was- was merasa sesuatu yang buruk akan terjadi dan merasakan ketidak nyamanan karena merasa adanya ancaman yang disertai dengan gejala-gejala fisik seperti jantung berdebar , gemetar dan keringat dingin. Hasil studi pendahuluan pada mahasiswa tingkat akhir yang sedang menyusun skripsi didapatkan bahwa mahasiswa mengalami kecemasan pada saat menghadapi skripsi. Adanya pengaruh terapi hipnosis lima jari dalam menurunkan kecemasan pada mahasiswa yang sedang menyusun skripsi di Universitas Muhammadiyah Klaten. Pada penelitian ini menggunakan Cluser Random Sampling, populasi penelitian ini mahasiswa tingkat akhir yang sedang menyusun skripsi sebanyak 50 responden, instrumen penelitian menggunakan kuisioner, analisa menggunakan Uji Wilcoxon Signed Rank Test. Terdapat penurunan tingkat kecemasan setelah diberikan terapi hipnosis lima jari nilai p value 0,000 <a 0,05. Ada perngaruh terapi hipnosis lima jari untuk menurunkan kecemasan pada mahasiswa yang sedang menyusun skripsi.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kecemasan, Terapi Hipnosis Lima Jari, Skripsi
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 13 May 2023 16:37
Last Modified: 13 May 2023 16:37
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/2803

Actions (login required)

View Item View Item