LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. S DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DI RUANG MAWAR RSUD WONOSARI GUNUNGKIDUL

Wibowo, Dwi P1905012 (2020) LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. S DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DI RUANG MAWAR RSUD WONOSARI GUNUNGKIDUL. Lainnya thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (166kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (630kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (329kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (184kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (158kB)

Abstract

Penyakit Chronic Kidney Disease (CKD) merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat global utama dimana prevalensi dan mortalitas penyakit ini yang tinggi Desain penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode studi kasus klien Chronic Kindey Disease (CKD).Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, pemeriksaan fisik, dan studi dokumen.Peneliti memberikan asuhan keperawatan kepada klien selama 3 hari dan masing-masing pertemuan selama 8 jam. Hasil studi kasus pada klien dengan Chronik Kindey Disease (CKD) didapatkan tiga diagnosa yang diprioritaskan yaitu kelebihan volume cairan, ketidakefektifan pola nafas, dan intoleransi aktivitas.Intervensi yang dilakukan manajemen cairan, manajemen jalan nafas, dan terapi aktivitas. Kesimpulan dalam asuhan keperawatan setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3 hari didapatkan hasil masalah teratasi sebagian pada masalah kelebihan volume cairan, ketidakefektifan pola nafas dan intoleransi aktifitas .klien sangan kooperatif dalam penerapan asuhan keperawatan yang diajarkan oleh peneliti. Harapan untuk peneliti selanjutnya pada masalah klien dengan Chronic Kindey Disease (CKD) senantiasa diterapkan dan dilaksanakan secara berkesinambungan mengingat angka kejadian penyakit ini terus meningkat dan menyebabkan kematian. Kata Kunci :Chronic Kidney Disease (CKD), Asuhan Keperawatan

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Uncontrolled Keywords: Chronic Kidney Disease (CKD), Asuhan Keperawatan
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 09 Sep 2021 08:34
Last Modified: 21 Mar 2022 04:05
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1832

Actions (login required)

View Item View Item