LAPORAN STUDI KASUS PADA PASIEN NN. M.R DENGAN KISTA OVARIUM SUSPECT KEGANASAN DI RUANG MELATI 1 RSUP DR. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN

Windarti, Tri PB1905059 (2021) LAPORAN STUDI KASUS PADA PASIEN NN. M.R DENGAN KISTA OVARIUM SUSPECT KEGANASAN DI RUANG MELATI 1 RSUP DR. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN. Lainnya thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (162kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (400kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (274kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (228kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (90kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (172kB)

Abstract

Latar belakang: Kista ovarium adalah kantung berisi cairan yang terletak di ovarium. Kista ovarium dapat menunjukkan suatu proses keganasan atau pun kondisi yang lebih berbahaya. Kista ovarium di Provinsi Jawa Tengah pada Tahun 2015 terdapat sebanyak 2.299 kasus dan didapatkan jumlah penderita terbanyak usia 25-44 tahun. Tujuan Penelitian: Penulis dapat mengetahui asuhan keperawatan pasien dengan kista ovarium suspect keganasan. Metode: Karya tulis ilmiah ini menggunakan metode secara komperensif dalam bentuk studi kasus dengan pendekatan asuhan keperawatan meliputi pengkajian, diagnosa keperawatan, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil: Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 hari masalah keperawatan yang muncul adalah nyeri akut berhubungan dengan infiltrasi tumor, konstipasi berhubungan dengan penurunan motilitas gastrointestinal, ansietas berhubungan dengan kurang terpapar informasi dan intoleransi aktivitas. Dari hasil studi kasus yang di temukan maka penulis menyimpulkan terdapat masalah teratasi sebagian. Untuk implementasi sebagaian besar telah di lakukan sesuai dengan rencana yang sudah di tentukan sesuai dengan kebutuhan asuhan keperawatan. Kesimpulan: Tindakan keperawatan secara komperensif ini menunjukkan bahwa tindakan ini sangat di perlukan untuk proses pada pasien kista ovarium suspect keganasan dengan adanya kerjasama tim kesehatan, pasien, dan keluarga. Saran: Diharapkan dapat menjadi acuan dalam melakukan asuhan keperawatan pada pasien kista ovarium suspect keganasan. Kata Kunci: Kista, Ovarium, Keganasan

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Uncontrolled Keywords: Kista, Ovarium, Keganasan
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 06 Sep 2021 02:20
Last Modified: 06 Sep 2021 02:20
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1808

Actions (login required)

View Item View Item