LAPORAN STUDI KASUS PADA LANJUT USIA Ny S DENGAN OSTEOARHTRITIS DI DESA MAGUWOHARJO YOGYAKARTA

Murtihari, PB1905029 (2021) LAPORAN STUDI KASUS PADA LANJUT USIA Ny S DENGAN OSTEOARHTRITIS DI DESA MAGUWOHARJO YOGYAKARTA. Lainnya thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (102kB)
[img] PDF
BAB ll.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (444kB)
[img] PDF
BAB lll.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[img] PDF
BAB lV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (173kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (34kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)

Abstract

Latar belakang : lanjut usia adalah usia yang diatas 60 tahun yags emua orang pasti mengalaminya. Pada usia lanjut tubuh akan mengalami penurunan dalam sistem muskuloskeletal yang ditandai dengan adanya nyeri dan melemahnya fungsi otot persendian ,Khususnya di sendi lutut .Penyakit yang sering menghampiri lanjut usia adalah osteoarhtritis ,yang memunculkan gejala nyeri pada persendian lutut dan dapat berakibat menggganggu mobilitas fisik bagi penderitanya .ada beberapa cara untuk mengatasi keluhan nyeri pada sendi lutut .baik dengan farmakologik maupun non farmakologik .Tindakan keperawatan yang bisa dilakukan berupa latihan nafas dalam ,kompres hangat dan latihan pergerakan otot sendi lutut .Peran keluarga disini sangat di butuhkan untuk meningkatkan kualitas hidup lansia .Upaya untuk mengurangi nyeri lutut dan meningkatkan aktivitas mandiri dengan melatih tindakan non farmakologis dengan pendampingan keluarga sebagai alternatif intervensi untuk mencegah terjadinya nyeri yang berulang pada lansia.Dari hasil implementasi yang dilakukan selama 3 hari dapat mengatasi nyeri yang dirasakan ,dan lansia dapat beraktivitas secara mandiri dan meningkatkan kualitas hidupnya. Kata kunci : Lansia ,osteoarthritis,nyeri lutut

Item Type: Karya Ilmiah (Lainnya)
Uncontrolled Keywords: Lansia ,osteoarthritis,nyeri lutut
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi Ners
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 23 Aug 2021 07:24
Last Modified: 23 Aug 2021 07:24
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1779

Actions (login required)

View Item View Item