ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIK (PPOK) DENGAN KETIDAKEFEKTIFAN BERSIHAN JALAN NAFAS DI RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN

ISMAWANTI, CITRA LESI, 1602052 (2020) ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIK (PPOK) DENGAN KETIDAKEFEKTIFAN BERSIHAN JALAN NAFAS DI RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (97kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (351kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (88kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (162kB)

Abstract

Penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) merupakan penyebab utama mordibitas dan kematian pertahun pada orang yang berusia kurang dari 65 tahun, biasanya menyerang usia pertengahan dan lansia. Jumlah kasus PPOK akan menunjukkan tanda dan gejala berupa batuk produktif dengan sputum purulen, bunyi nafas whezzing, ronki kasar ketika ekspirasi dan inpirasi. Penelitian ini adalah untuk mempelajari Asuhan Keperawatan paada pasien dengan ketidakefektifan bersihan jalan nafas di Rumah Sakit Islam Klaten. Metode penelitian ini menggunakan studi kasus dengan tehnik pengumpulan data wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Penelitian ini dilakukan dengan perbandingan 2 pasien dan dilakukan selama 3hari perawatan. Asuhan keperawatan di Rumah Sakit Islam Klaten sudah sesuai dengan standar asuhan keperawatan, setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3hari masalah ketidakefekifan bersihan jalan nafas pada kedua pasien ini dapat teratasi. Alangkah lebih baik jika perawat meningkatkan edukasi tentang cara pencegahan kekambuhan PPOK. Kata Kunci: Asugan keperawatan, PPOK, ketidakefektifan bersihan jalan nafas.

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi D3 Keperawatan
Depositing User: Perpustakaan
Date Deposited: 23 Feb 2021 04:37
Last Modified: 23 Feb 2021 04:37
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1673

Actions (login required)

View Item View Item