HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU DENGAN KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR PADA BALITA

Widyana, Sri Retno 1601062 (2020) HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU DENGAN KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR PADA BALITA. Skripsi thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (104kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (270kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (418kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (148kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (260kB)

Abstract

Imunisasi merupakan suatu upaya dalam meningkatkan kekebalan tubuh seseorangi secara aktif atas suatu penyakit, jadi ketika suatu saat terpapar oleh penyakit, penderita tidak akan terkena penyakit tersebut atau hanya mengalami sakit yang ringan karena sistem imun tubuh penderita sudah mempunyai daya ingat. Tinggi rendahnya cakupan imunisasi dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor-faktor antara lain sikap petugas,lokasi imunisasi, kehadiran petugas, usia ibu, tingkat pendidikan ibu, tingkat pendapatan keluarga per bulan,kepercayaan terhadap dampak buruk pemberianimunisasi, status pekerjaan ibu, tradisi keluarga, tingkatpengetahuan ibu, dan dukungan keluarga dan masyarakat. Literatur review ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap ibu terhadap kelengkapan imunisasi dasar pada balita Teknik pencarian junral dengna melakukan pencarian di database terpercaya seperti EBSCO, pubmed dan Googke Scholar menggunakan kata kunci dalam periode 2015-2020. Metode analisa dilakukan dengan literatur review. Literatur review dilakukan pada jurnal kuantitatif dengan desai crossectional. Subyek penelitian yang digunakan dalam literatur review ini adalah semua artikel maupun jurnal dengan subyek penelitian ibu yang berhubungan dengan pengetahuan , sikap dan kelengkapan imunisasi dasar. Metode analisa dilakukan dengan literatur review. Instrument yang digunakan adalah pengukuran Critical Apraisal Skills Programme (CSAP). Hasil penelitian menujukkan bahwa p value <0,05 sehingga ada hubungan antara pengetahuan, sikap ibu dan kelengkapan imunisasi dasar pada balita. Kesimpulan pada analisa ini adalah terdapat hubungan pengetahuan, sikap ibu dengan kelengkapan imunisasi dasar. Kata kunci :Pengetahuan , sikap, kelengkapan imunisasi dasar

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan , sikap, kelengkapan imunisasi dasar
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Prodi S1 Keperawatan
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 18 Feb 2021 08:02
Last Modified: 18 Feb 2021 08:02
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1637

Actions (login required)

View Item View Item