PENETAPAN KADAR TANIN DARI KULIT BUAH PISANG RAJA MASAK (Musa paradisiaca L.)SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis

Susanto, Nur Rohmat 1304046 (2016) PENETAPAN KADAR TANIN DARI KULIT BUAH PISANG RAJA MASAK (Musa paradisiaca L.)SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis. Diploma thesis, STIKES Muhammadiyah Klaten.

[img] PDF
BAB I.pdf

Download (24kB)
[img] PDF
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (102kB)
[img] PDF
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[img] PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (57kB)
[img] PDF
BAB V.pdf

Download (13kB)
[img] PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (21kB)

Abstract

Tanin diketahui sebagai salah satu bahan aktif yang terkandung dalam kulit buah pisang raja masak (Musa paradisiaca L.) dan sering digunakan untuk mengatasi diare. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar tanin kulit buah pisang raja masak (Musa paradisiaca L.). Penyarian tanin dari sampel kulit buah pisang raja masak (Musa paradisiaca L.) dilakukan secara maserasi. Kadar tanin dala, ekstrak yang diperoleh ditetepkan dengan metode Spektrofotometri UV-Vis dengan menggunakan pereaksi Folin ciocelteu dan natrium karbonat jenuh yang akan menghasilkan warna biru. Panjang gelombang maksimum yang digunakan adalah 747,5 nm. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada sampel diperoleh kadar tanin secara berturut-turut sebesar 0,176% (b/b); 0,178% (b/b); dan 0,179% (b/b) dengan kadar rata-rata 0,178% (b/b). Kesimpulan dari penelitian ini diperoleh kadar rata-rata tanin dalam kulit buah pisang raja masak (Musa paradisiaca L.) sebesar 0,178% (b/b). Kata kunci : Tanin, Kulit Buah Pisang Raja Masak, Spektrofotometri UV-Vis.

Item Type: Karya Ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Tanin, Kulit Buah Pisang Raja Masak, Spektrofotometri UV-Vis
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Prodi D3 Farmasi
Depositing User: Mrs Heri Siti
Date Deposited: 03 Dec 2020 02:12
Last Modified: 03 Dec 2020 02:12
URI: http://repository.umkla.ac.id/id/eprint/1295

Actions (login required)

View Item View Item